Cara Mengembalikan IMEI Android yang Hilang dengan Mudah


Pada kesempatan di sore ini MasYhan akan berbagi tips dan trik cara mengembalikan IMEI yang hilang pada adroid pada dasarnya penyebab terjadinya IMEI hilang disebabkan setelah kita selesai melakukan flashing/instal ulang dan hard reset atau di akibatkan setelah kita melakukan root pada android

dan masalah IMEI hilang atau invalid IMEI sering kita jumpai pada chipset berbasis mediatek,dan akibatnya adalah sinyal tidak muncul atau sinyal SOS,logo baterai hilang masalah ini membuat pengguna android tidak bisa internet,sms,ataupun telepon IMEI berperan penting bagi android jika tidak adanya IMEI maka android pun tidak berfungsi dengan baik bahkan masalah ini menjadi masalah yang serius bagi anda maka dari itu IMEI sangatlah penting

nomor IMEI berbentuk unik dan cantik dan antara ponsel satu dengan yang lainya tidak akan sama berikut beberapa cara mengembalikan IMEI yang hilang atau invalid IMEI pada android anda

syarat syarat mengembalikan IMEI:
1
.android dalam keadaan root,(dalam beberapa kasus android tidak perlu di root,jika android tidak di  root kemungkinan tipis untuk bisa mengembalikan IMEI nya) jika belum di root klik disini (cara root android )

2
.download MTK engineering di  Google Play atau juga bisa dowonload disini (lebih mudah)
kemudian masuk ke engineering mode dengan cara tekan tombol *#*#3646633#*#*



langkah langkah mengembalikan IMEI:
1.android dalam keadaan root,(dalam beberapa kasus android tidak perlu di root,jika android tidak di  root kemungkinan tipis untuk bisa mengembalikan IMEI nya) jika belum di root klik disini (cara root android )

2.download MTK engineering di  Google Play atau juga bisa dowonload disini (lebih mudah)

kemudian masuk ke engineering mode dengan cara tekan tombol *#*#3646633#*#*

caramengembalikan IMEI yang hilang di android anda
1.setelah anda lengkapi persyaratan di atas sekarang anda buka MTK Engineering mode di android yang mengalami invalid IMEI

2. pilih menu MTK settings

3.kemudian akan muncul tampilan seperti di bawah ini,pada menu connectivity kemudia pilih CDS information...

4.kemudian lalu pilih Radio information

5.Isi AT+ tambahkan menjadi AT+EGMR=1,7,"ISI IMEI SIM1 DISINI".

6.Contohnya jika imei anda 1234567899 maka isinya akan menjadi seperti ini AT+EGMR=1,7,"1234567899". Selanjutnya Klik SEND AT COMMAND, Jika Anda berhasil maka akan muncul notifikasi AT command is sent.

7.Jika android anda dual sim (kartu 2 sim card) Untuk kode Command kodenya seperti ini AT+EGMR=1,10,"ISI IMEI SIM2 DISINI" Jadinya akan seperti ini ". AT+EGMR=1,10,"1234567899" Selanjutnya Klik SEND AT COMMAND, Jika Anda berhasil maka akan muncul notifikasi AT command is sent.

8. Selanjutnya Restart Android Anda

9.Setelah Android Anda menyala kembali, Silahkan cek IMEI Android Anda dengan cara tekan *#06#. Maka IMEI Ajdroid Anda akan muncul atau dengan lihat Informasi android Anda pada pengaturan ponsel dengan cara masuk ke Menu Pengaturan > lihat About Ponsel > Info

10.Selesai

mudah bukan itulah beberapa cara mengembalikan IMEI yang hilang atau invaid IMEI semoga artikel yang kami berikan dapat membantu permasalahan pada android anda yang mengalami trouble/masalah sekian dari saya pantau trus servicers phone ya. jangan lupa like dan share agar lebih mengerti dan jangan lupalike fanspage saya jika ada yang kurang mengerti silahkan tanyakan di kolom komentar di bawah ini



















Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Mengembalikan IMEI Android yang Hilang dengan Mudah"

Post a Comment

Berkomentarlah dengan sopan