Cara Mudah Root Xiaomi Mi4

Cara Mudah Root Xiaomi Mi4  - Kali ini droid pedia akan memberikan ulasan mengenai cara yang paling mudah untuk melakukan rooting pada Xiaomi Mi4. Bagi anda yang mengggunakan smartphone xiaomi dan ingin melakukan rooting pada smartphone anda berikut ulasan yang cukup mudah dan cepat agar smartphone xiaomi Mi4 anda berhasil di rooting.

1. Download ROM Developer Xiaomi Mi4 disini , hasil download di rename menjadi update.zip

Baca Juga : MIUI 8.2 Global Stable untuk Semua Tipe Xiaomi

2. Pindahkan file hasil download yang sudah di rename ke dalam SDcard
3. Buka aplikasi updater yang ada pada Xiaomi Mi4 anda, lalu tekan tombol menu dan pilih file instalasi atau paket update.
4. Pilih file dowload yang telah dipindahkan ke SDcard
5. Klik tombol update untuk memulai proses flashing.
6. Reboot device setelah proses flashing selesai
7. ROM Developer berhasil diinstal, masuk ke Aplikasi Security dan pilih Permission kemudian aktifkan Root Permission untuk melakukan Proses Rooting.

8. Setelah semua langkah diatas berhasil dijalankan, maka Xiaomi Mi4 anda telah berhasil di ROOT.

Demikianlah cara mudah melakukan rooting pada Xiaomi Mi4, semoga bermanfaat!

Subscribe to receive free email updates:

3 Responses to "Cara Mudah Root Xiaomi Mi4"

  1. Ini ganti rok lagi ato rom aslinya ditambahin root akses gan??

    ReplyDelete
  2. Saya jg bingun rom ganti gak. Kalau ganti semua file ilang dong. Game segala macem

    ReplyDelete

Berkomentarlah dengan sopan