Cara Root Dan Pasang TWRP Recovery Di Smartfren Andromax R

Cara Root Dan Pasang TWRP Recovery Di Smartfren Andromax R�Jika anda salah satu pengguna perangkat Android Smartfren Andromax R,yang mungkin tertarik untuk mengoprek/memodifikasi Andromax R,bisa mencoba melakukan root dan memasang TWRP terlebih dahulu.Dengan melakukan root dan menginstall TWRP,anda akan lebih mudah dalam memodifikasi perangkat anda seperti menginstall custom rom,unlock CDMA ke GSM,dll.


pro-57

Download Bahannya

Root+TWRP Andromax R

Kingoroot.apk

Terminal Emulator.apk


Langkah langkah root dan menginstall TWRP Andromax R

Note :

- Pastikan baterai terisi minimal 50%
- Jika terjadi kegagalan dalam proses,maka akan menyebabkan perangkat stuck/bootloop dll,sehingga perlu dilakukan flashing/menginstall ulang perangkat.
- Segala kerusakan yang terjadi karena kegagalan proses rooting diluar tanggung jawab pemilik blog.

1.Download bahan diatas,install Kingoroot.apk,Terminal Emulator.apk

2.kemudian ekstrak  dan salin ke memori/penyimpanan internal(jangan simpan di dalam folder).

3.Aktifkan USB Debugging,Opsi Pengembang.

  Baca  : Cara Mengaktifkan USB Debugging Smartren Andromax

4.Buka aplikasi Kingoroot,kemudian pilih root now,tunggu hingga proses selesai(jika terjadi error,lanjutnya saja).

5.Buka aplikasi Terminal Emulator

6.Ketikkan perintah di bawah(yang berwarna merah) :

 su     [tekan enter(tanda panah sudut kanan bawah pada keyboard)]

 dd if=/sdcard/twrp_i46d1g.img of=/dev/block/mmcblk0p29     [tekan enter, kemudian tunggu sampai prosesnya selesai]

reboot recovery     [tekan enter]

Setelah terestart,tunggu hingga perangkat masuk ke TWRP Recovery.

7.Setelah masuk ke TWRP Recovery,pilih Install,kemudian cari file UPDATE_Supersu-v2.46.zip ,kemudian tap file tersebut,dan pilih Swipe to install,tunggu hingga proses instal selesai.

8.Kemudian  cari lagi file Boot_i46d1g.zip,kemudian tap file tersebut,dan pilih Swipe to install,tunggu hingga proses instal selesai.

9.Pilih Reboot system

10.Proses root dan pemasangan TWRP telah selesai.

Demikian postingan saya kali ini tentang bagaimana Cara Root Dan Pasang TWRP Recovery Di Smartfren Andromax R,semoga bermanfaat.

Do With You Own Risk�..

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Root Dan Pasang TWRP Recovery Di Smartfren Andromax R"

Post a Comment

Berkomentarlah dengan sopan